MoMMee.org - Happy Ied Mubarak! Idul Kabiir yang konon lebih meriah perayaannya daripada Idul Fitri, di negeri-negeri Arab. Nah, sapi hasil kurban telah sampai di rumah, giliran suami yang memesan hidangan. Kali ini apa? IGA BAKAR SAUS KARAMEL, katanya! hehe.. Penelusuran saya akhirnya menemukan resep Steak Iga Saus Cokelat dari Mbak Endang Indriani. Supaya masak tidak menghabiskan terlalu banyak waktu (yang berarti mengurangi waktu main dengan Anak Sholeh), jadilah saya eksekusi. Hmm.. steak ...
Food
Rabeg Kambing Khas Serang
MoMMee.org - Berikut resep rabeg kambing khas Serang-Banten. Bahan: Kambing 1/2 kg Bawang merah 1/2 sdt Bawang putih 1/4 sdt Cabe rawit 10 buah Jahe 1 ruas Lengkuas 2 ruas Lada secukupnya Garam secukupnya Kecap manis secukupnya Cuka 2 sdm Air Minyak goreng Bawang goreng Cara memasak: 1. Rebus daging dg sedikit air lalu buang air rebusan pertama. Tambahkan air lagi krg lbh 1 L, rebus hingga daging matang 2. Haluskan semua bumbu dan goreng hingga matang 3. Masukkan bumbu ke dalam rebusan ...
Acar Ikan Nila
MoMMee.org - Berikut setoran resep setiap hari Jumat yang di-share rutin oleh para member WA MoMMee... Bahan-bahan: 1 kg ikan nila segar 1 buahjeruk nipis Bumbu halus: 5 butir bawang merah 5 butir bawang putih 5 cm jahe 3 cm kunyit 5 butir kemiri ------------------------------- 7 cabe merah keriting potong serong 3 cabai rawit merah utuh potong tangkainya saja (kalau suka pedas boleh ditambah) 1 butirbawang bombay 1 batangserai ikat simpul geprek 2 lembardaun jeruk 2 lembardaun salam 3 ...
Kurma Sebagai MPASI
Mommee.org. Menjelang mendekati bulan Ramadhan, kurma menjadi produk best seller di indonesia. Kurma sudah dianggap sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari bulan Ramadhan. Lalu kemudian beberapa ibu yang memiliki anak usia mulai Makan Makanan Pendamping Asi (MPASI) mulai bertanya-tanya. Bolehkan menggunakan kurma sebagai bahan MPASI ? Secara umum dikatakan bahwa kurma sebaiknya mulai dikenalkan pada anak di atas usia 1 tahun. Tapi ternyata kurma juga boleh di makan sebelum anak usia tahun. ...
Bento Tuna Fillet
MoMMee.org - Sejak si Kakak Madrasah, Bunda jadi punya waktu lebih luang untuk mempersiapkan bekal makan terutama bento ini. Karena baru diantar jam 11 pas jemput si Abang pulang. Beda sewaktu keduanya TK. Pagi-pagi sudah heboh hehe. Sebenarnya dari sekolah ada pilihan catering karena full day school, sesekali saya juga pesan terutama ketika harus pergi, saya lagi sakit, dll. Cuma kan sekolah dekat ya sekalian saja saya yang buat. Teman-teman Kakak malah bilangnya mau makan kayak Sarah aja. ...
Puding Roti Jagung
MoMMee.org - Sebagian anak mungkin tidak menyukai pinggiran roti tawar yang berwarna cokelat. Sungguh mubazir rasanya kalau tidak dimakan. Jadinya terpaksa kita yang makan deh hehe. Tapi akan lebih enak sepertinya kalau bisa kita olah menjadi makanan yang lain. Untuk itu saya mau berbagi sedikit resep dadakan yaitu puding roti jagung yg batu dibuat tadi pagi. Bahan: Nutrijell rasa apa saja 2 bks Remah roti 2- 3 pinggirannya Tepung gasol beras coklat kurleb 3 sdm Jagung 1/2 dipipil lalu ...
Risotto Nasi Keju
MoMMee.org - Resep Asli: Risotto Ala Widya *) dengan sedikit perubahan Bahan A: 450gram Nasi Bahan B: 1 sdm Margarine 1/2 siung Bawang Bombay, cincang halus 2 siung Bawang Putih, cincang halus 200 gram Daging cincang 50 gram Wortel, potong kotak 1 bungkus jamur enoki, iris pendek 1butir telur, kocok lepas 175ml susu cair 1 sdt garam 1/2 sdt lada bubuk 1/4 sdt pala bubuk Keju cheddar parut sesuai selera Bahan C: 1 sdm Margarine 2 sdm Tepung Terigu 250 ml Susu Cair 1/2 sdt garam 1/2 sdt lada ...
Basic Crispy Pizza Dough
MoMMee.org - Resep Asli oleh: Mba Nik Bahan: 250 g strong white flour,tepung terigu protein tinggi diayak 125 ml air suam kuku 1sdt Ragi roti atau (7g) 2 sdm minyak olive oil. 1sdt garam 1/4 sdt gula pasir Cara Membuat: campur ragi dengan air, aduk-aduk dan diamkan selama 5 menit. campur tepung dengan garam di mangkok besar. Buat lubang di tengah kemudian tuangkan minyak dan air ragi campur perlahan-lahan dengan tangan sampai rata dan tidak lengket. Lalu tutup mangkok dengan plastik, ...
Soto Surabaya
MoMMee.org - Berikut bahan-bahan dan cara membuatnya... Bahan: 1/2 Kg ayam 3 batang daun bawang 2 batang seledri 1,5 L air Bihun jagung Telur rebus Bumbu: 6 siung bawang putih 2 ruas kunyit1 ruas jahe 2 ruas lengkuas 3 lembar daun jeruk 3 lembar daun salam 2 batang sereh 1/2 sdt ketumbar 1/2 sdt lada Garam Minyak goreng Koya: Satu bonggol bawang putih, potong tipis2,goreng hingga kuning keemasan, remas-remas. Cara membuat: 1. Rebus ayam hingga matang 2. Semua bumbu ...
Soto Surabaya
MoMMee.org - Berikut bahan-bahan dan cara membuatnya... Bahan: 1/2 Kg ayam 3 batang daun bawang 2 batang seledri 1,5 L air Bihun jagung Telur rebus Bumbu: 6 siung bawang putih 2 ruas kunyit1 ruas jahe 2 ruas lengkuas 3 lembar daun jeruk 3 lembar daun salam 2 batang sereh 1/2 sdt ketumbar 1/2 sdt lada Garam Minyak goreng Koya: Satu bonggol bawang putih, potong tipis2,goreng hingga kuning keemasan, remas-remas. Cara membuat: 1. Rebus ayam hingga matang 2. Semua bumbu ...